Borobudur – Warisan Umat Manusia

Tiga belas abad yang lalu sekumpulan seniman dan rohaniwan yang sampai sekarang tidak diketahui namanya, mendirikan sebuah bangunan dari batu masif di suatu daerah yang dianggap keramat di Jawa Tengah dan dilingkungi oleh beberapa gunung berapi.

Mereka kiranya menyadari tak akan berkesempatan menyaksikan penyelesaian konstruksi yang telah dimulai itu, namun yakin bahwa generasi mendatang akan menyempurnakannya, mengagumi ciptaan awal mereka itu dan berusaha merawatnya.

Buku ini memaparkan nilai arkeologis, historis, spiritual, budaya, keilmuan, keindahan, ekonomi, dan politik dari Candi Borobudur. Termasuk misteri ”the unfinished Buddha of Borobudur”.

Klik di sini untuk masuk akun Kompas.id & lakukan pembelian.

Description

Tiga belas abad yang lalu sekumpulan seniman dan rohaniwan yang sampai sekarang tidak diketahui namanya, mendirikan sebuah bangunan dari batu masif di suatu daerah yang dianggap keramat di Jawa Tengah dan dilingkungi oleh beberapa gunung berapi.

Mereka kiranya menyadari tak akan berkesempatan menyaksikan penyelesaian konstruksi yang telah dimulai itu, namun yakin bahwa generasi mendatang akan menyempurnakannya, mengagumi ciptaan awal mereka itu dan berusaha merawatnya.

Buku ini memaparkan nilai arkeologis, historis, spiritual, budaya, keilmuan, keindahan, ekonomi, dan politik dari Candi Borobudur. Termasuk misteri ”the unfinished Buddha of Borobudur”.

Additional information

Weight 0.2 kg
Dimensions 21 × 14 cm
ISBN

978-979-709-993-0

Penerbit

Penerbit Buku Kompas

Penulis

Daoed JOESOEF

Tanggal Terbit

2015

Jumlah Halaman

192

Ukuran

14 x 21 cm

Reviews

There are no reviews yet.

Only logged in customers who have purchased this product may leave a review.