Description
Keterbatasan, serba kekurangan, atau hidup dalam kondisi yang termarjinalkan kerap membuat orang gelisah, bahkan
tidak sedikit yang terpuruk karenanya. Namun, bagi mereka yang memiliki optimisme tinggi, justru melihatnya sebagai tantangan yang harus ditaklukkan. Jalan keluar pun diupayakan, kreativitas, dan inovasi dipacu agar lepas dari belitan permasalahan yang dihadapi.
Sang inovator layak disandangkan kepada para sosok inspirator dalam buku ini. Di bawah terang akal budi, kemauan serta kerja keras, bimbingan dan pengetahuan yang dimiliki, mereka melakukan inovasi dan penemuan-penemuan luar biasa agar keluar dari segala keterbatasan yang dihadapi.
Reviews
There are no reviews yet.